Setelah itu kita buat lagi 2 objek bundar dengan ukuran yang lebih kecil dengan cara memakai tools duplikat seperti pada contoh gambar dibawah ini..
Setelah kita membuat objek duplikat mata, maka dilanjutkan kita membuat hidung dengan cara mengubah ke edit mode terlebih dahulu kemudian kita seleksi bagian yang akan ditarik dengan menekan tombol klik kanan pada mouse, kemudian liat contoh gambar dibawah ini..
kemudian setelah jadi bagian muka maka kita haluskan lagi dengan cara memakai tools smooth seperti contoh dibawah ini..
setelah objek selesai dibuat maka sekarang kita akan mencoba mewarnai objek tersebut dengan memakai tools materials, klik pada material –> new –> diffuse, kemudian tentukan warna yang akan kita pakai, seperti contoh lihat pada gambar dibawah ini..
Maka untuk hasil akhir akan terbentuk objek bundar yang berwarna merah seperti pada gambar dibawah ini..
0 komentar:
Posting Komentar