Minggu, 13 Desember 2009

New Media Online






KASKUS

Kali ini saya akan membahas seputar tentang kaskus. kaskus adalah sebuah forum komunitas dunia maya yang terbesar di Indonesia. Kaskus ini lahir atau muncul pada tanggal 6 November 1999 oleh tiga orang pemuda yang berasal dari Indonesia, yang dimana ketiga pemuda tersebut sedang melanjutkan studinya di Seattle, Amerika Serikat. Kemudian, situs ini dikelola oleh PT. Darta Media Indonesia. Pengguna kaskus ini umumnya yaitu oleh orang remaja atau dewasa yang dimana mereka ingin sekali mengetahui seputar info atau berita.

Kaskus ini tidak hanya tersebar di negara Indonesiasaja, melainkan ke beberapa negara lainnya juga. Kaskus ini merupakan singkatan dari kasak kusuk. Pada tahun 2005 kaskus mendapatkan sebuah penghargaan sebagai situs terbaik dan komunitas terbesar oleh PC Magazine Indonesia, kemudian kaskus terpilih lagi sebagai website terbaik pilihan pembaca PC Magazine pada tahun 2006. Tidaklah mungkin atau mustahil dalam sebuah website tidak terdapat virus. Pada kaskus pun juga pernah diserang oleh virus yang dimana bertujuan untuk menyerang suatu website yang besar di Indonesia. Dan pernah pula terjadi kerusakan pada kaskus yang kemudian telah diperbaharui lagi.Dan dulu pun kaskus juga memiliki forum BB17 yang dimana kepanjangan dari ( buka - bukaan 17 tahun ) yang dimana forum ini berisi tentang dunia pornografi. Tetapi, akhirnya forum ini pun dihilangkan karena telah diberlakukannya UU ITE. Karena forum ini bertentangan dengan UU ITE tentang penyebaran materi porno. Kemudian kaskus mengubah gaya tampilanya pada tanggal 17 Agustus 2008, yang dimana tampilan baru dari kaskus tersebut memberikan warna, selain itu kaskus juga menambahkan fitur - fitur baru seperti blog,dan kaskus WAP. Dan sekarang pun telah terdapat berbagai macam macam fitur yang terdapat didalam kaskus.Yang pasti kaskus ini adalah sebuah forum komunitas untuk berbagi ilmudan teman.
heheheh
Sekian dan terima kasih. Muph ni, soalnya juga kurang mengerti
hihihihih


0 komentar:

Posting Komentar